
Simak Alur Lengkap Pendaftaran SSCN Sekolah Kedinasan Tahun 2020
Mon Jun 8 , 2020
Badan Kepegawaian Negara (BKN) hari ini (08/06/2020) mulai membuka pendaftaran untuk calon taruna, praja ataupun mahasiswa sekolah kedinasan. Pendaftarannya bisa dilakukan secara online. Menurut keterangan resmi BKN, pembukaan pendaftaran ini dilakukan sesuai dengan ketentuan yang tertuang dalam Surat Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) dengan nomor B/435/M.SM.01.00/2020..Ada 6 […]
